Rindu
Aku
menunggu
Dalam
gelap
Tepat
di depan daun pintu
Aku
menunggu
Aku
menunggu
Di
bawah hujan
Masih
di depan daun pintu
Aku
menunggu
Aku
menunggu
Di
balik pintu
Sampai
engkau buka pintu
Aku
menunggu
Aku
menunggu
Kini
ku tahu
Aku
benar-benar
Rindu
No comments:
Post a Comment